Polres Bogor Kota -Unit reskrim Polsek bogor tengah pada hari Rabu, 06/01/2016 berhasil mengungkap
Perkara Penipuan dan atau penggelapan dengan modus operandi menggunakan surat-surat tanah yang dipalsukan untuk mengelabui korbannya.
Adapun tersangka yang telah berhasil ditangkap adalah Saudara MS, (30 th) sedangkan satu diantaranya AA masih dalam pengejaran, mereka berhasil melakukan aksi penipuannya terhadap korban bernama TATANG HANAFI, SE yang hendak membeli sebidang tanah.
Kedua tersangka tersebut memalsukan surat-surat tanah dan seolah-olah tanah tersebut milik kedua tersangka, namun setelah dibeli dan akan dimanfaatkan datanglah pemilik asli/sah tanah tersebut, merasa tertipu pelapor mendatangi Polsek Bogor tengah, karena mengalami kerugian sebesar 58 juta Rupiah.
Akibat perbuatannya, tersangka Ms ditahan di Polsek Bogor tengah dan dijerat atas tindak pidana penipuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 378 KUHP, ancaman pidana penjara 4 tahun sementara tersangka AA masih dalam pengejaran anggota reskrim Polsek Bogor Tengah. (M.Umar)
Info Terkait
Cooling System Menjelang Pilkada Tahun 2024, Bhabinkamtibmas Cimahpar Berikan Himbauan
KOTA BOGOR - Bhabinkamtibmas Cimahpar Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar laksanakan sambang dan dialogis dengan warga Kampung...
HUT Lantas Bhayangkara Ke 69 Satlantas Polresta Bogor Kota Menjadi Pembina Upacara di SDN Roda
KOTA BOGOR - Satlantas Polresta Bogor Kota Polda Jabar menyelenggarakan kegiatan Police Goes to School di SDN Roda Kota Bogor,...
Pantau Situasi Lalu Lintas Akhir Pekan, Sat Lantas Polresta Bogor Kota Intensifkan Kegiatan Patroli Ke Sejumlah Titik Macet
KOTA BOGOR - Untuk memantau situasi lalu lintas di Kota Bogor pada akhir pekan, Sabtu (7/9), Satuan Lalu Lintas (Sat...
Bulan Bhakti Polantas, Sat Lantas Polresta Bogor Kota Bersih-Bersih Vihara
KOTA BOGOR - Dalam rangka Bulan Bhakti Polantas, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polresta Bogor Kota melaksanakan kegiatan bersih-bersih di...
Bulan Bhakti Polantas Ke-69, Sat Lantas Polresta Bogor Kota Gelar Bakti Sosial di Pondok Pesantren
KOTA BOGOR - Sat Lantas Polresta Bogor Kota menggelar kegiatan Bakti Sosial di Pondok Pesantren Assa'adah pada hari Kamis (5/9)...
Polresta Bogor Kota Gelar Operasi KRYD di Simpang Pancasan untuk Cegah Gangguan Kamtibmas dan Pelanggaran Lalu Lintas
Kota Bogor – Polresta Bogor Kota menggelar Operasi Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pada Kamis malam (22/8/2024) di Simpang Pancasan,...