Polresta Bogor Kota – Senin 09 Oktober 2017 sekitar pukul 09.00 wib pagi tadi Bhabinkamtibmas Kel.Genteng Kec.Bogor Selatan Bripka Bripka Ahmad Nandang melaksanakan giat pemantauan penimbangan dan pemberian obat cacing kepada balita di posyandu Kool Kp Antawis RT.01/10 Kel. Genteng. Kec.Bogor Selatan.
Dalam rangka meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat khususnya di Kelurahan Binaan, Bripka Nandang sebagai anggota Bhabinkamtibmas Kel.Genteng turut hadir dalam kegiatan Posyandu.
Kegiatan yang rutin seperti itu sudah menjadi program kerja Bhabinkamtibmas di kelurahan masing-masing tidak terkecuali Bripka Nandang, untuk meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat, kehadiran Bhabinkamtibmas disetiap kegiatan di Kelurahan maupun di masyarakat dapat membuat keamanan serta kenyamanan masyarakat itu sendiri, sebagai Bhabinkamtibmas yang berinteraksi langsung dengan masyarakat penting sekali kehadiran ditengah-tengah masyararakt disamping sebagai pelindung, pengayom serta pelayan masyarakat.” ucap Bripka Nandang.(jie)
Info Terkait
Kapolresta Bogor Kota Kembali Gelar Jum’at Berkah Sarapan Gratis
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar kembali melaksanakan Program "Sarapan Gratis dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis" kepada masyarakat yang...
”Polri Peduli Budaya Literasi Distribusi Buku Sampai Pelosok Negeri” Polresta Bogor Kota Laksanakan Giat Bakti Sosial Bagikan Alat Tulis
BOGOR KOTA – Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Bismo Teguh Prakoso melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial Polri Peduli Budaya Literasi,...
Laksanakan Pengecekan Satpas SIM, Kapolresta Bogor Kota Sampaikan Agar Anggota Melayani Masyarakat Dengan Humanis Dan Dilarang Pungli
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Bismo Teguh Prakoso melaksanakan pengecekan Satpas Polresta Bogor Kota di Kedung...
Operasi Zebra Lodaya 2023, Satlantas Polresta Bogor Kota Sosialisasi Sekolah Patuh
KOTA BOGOR - Satlantas Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan Sekolah Patuh Zebra Lodaya dalam pelaksanaan Operasi terpusat kewilayahan...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Giat Apel KRYD
Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Bismo Teguh Prakoso, memimpin giat apel KRYD (Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) Patroli Malam di...
Kapolresta Bogor Kota Hadiri Pembukaan UMKM Dalam Rangka HUT Korem 061/SK Ke-74
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Bismo Teguh Prakoso menghadiri pembukaan UMKM dalam rangka HUT Korem 061/...