
Polresta Bogor Kota – Selasa 10 Oktober 2017 sekitar pukul 09.00 wib pagi tadi, Aiptu Ferry Ferdiana anggota Bhabinkamtibmas Kel.Baranangsiang Kec.Bogor Timur melaksanakan giat Bin Satpam kepada Satpam Sekolah Kesatuan Komplek Pulo Armin jl. Raya Pajajaran Bogor Kel. Baranangsiang Kec. Bogor Timur.
Kegiatan Bin Satpam yang dilaksanakan Aiptu Ferry ferdiana merupakan salah satu kegiatan anggota Bhabinkamtibmas, hal ini dilakukan karena secara kebetulan lokasi sekolah tersebut berada diwilayah Kel.Baranangsiang yang merupakan Kelurahan Binaan saya, disamping bersilaturahmi dan mengenal lingkungan saya pun memberikan arahan dan menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dari Kapolresta Bogor Kota dan Kapolsek Bogor Timur, ucap Aiptu Ferry.
Arahan yang diberikan antara lain :
1.Agar mengantisipasi dan meningkatkan kewaspadaan, memantau lingkungan dan keluar masuk tamu yang datang ke Sekolah dan menanyakan tujuannya.
2.Mengingatkan Guru dan siswa/i untuk menyimpan kendaraan sesuai tempat yang disediakan dan jangan meninggalkan barang berharga di dalam mobil untuk mengantisifasi curanmor dan pecah kaca.
“Disamping itu diharapkan kepada anggota Satpam yang bertugas disekolah tersebut agar cepat melaporkan ke Polsek Bogor Timur apabila ada suatu kejadian yang memang membutuhkan adanya pihak Kepolisian.” lanjut Aiptu Ferry.(jie)
Info Terkait
Menjelang Natal dan Tahun Baru, Anggota Sabhara Polsek Tanah Sareal Tingkatkan Patroli Antisipasi Tawuran di Jalan Soleh Iskandar
Kota Bogor – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru, Anggota Unit Sabhara Polsek Tanah Sareal Polresta Bogor Kota meningkatkan kegiatan...
Anggota Pos Pam Bubulak Tingkatkan Patroli Kewilayahan, Sebagai Salah Satu Program Dalam Pengamanan Libur Nataru 2025
KOTA BOGOR – Personil Pos Pam Bubulak Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar tingkatkan patroli kewilayahan dalam rangka...
Aksi Humanis Aiptu Ikhlas: Bantu Anak Sekolah Dapatkan Kembali Sepatu yang Tertinggal di Angkot
KOTA BOGOR – Aksi cepat dan penuh kepedulian ditunjukkan oleh Aiptu Ikhlas saat melaksanakan pelayanan gatur pagi di kawasan Asem,...
Polsek Bogor Barat Kembali Gelar Operasi Miras, Puluhan Botol Berhasil Diamankan
KOTA BOGOR – Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar kembali menggelar Operasi Penyakit Masyarakat (Pekat) dengan sasaran minuman...
Polisi Bantu Ibu Hamil, Aksi Cepat Tanggap di Jalan
Personel Patwal Sat Lantas Polresta Bogor Kota menunjukkan aksi cepat tanggap saat membantu seorang ibu hamil yang mengalami keluhan kesehatan...
Sat Res Narkoba Polresta Bogor Kota Gelar Bakti Sosial di Panti Asuhan Alqi Ceria Peringati Hari Jadi Reserse ke-78
KOTA BOGOR – Dalam rangka memperingati Hari Jadi Reserse ke-78, Satuan Reserse Narkoba Polresta Bogor Kota melaksanakan kegiatan bakti sosial sebagai...

