Polresta Bogor Kota – Apel pagi merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan personil Polresta Bogor Kota setiap hari kerja mulai pukul 07.00 wib, selain untuk menyerap informasi kegiatan dan informasi situasi Kamtibmas juga bisa dijadikan untuk latihan peningkatan kemampuan personil.
Khusus untuk setiap hari Rabu selesai melaksanakan apel pagi, semua peserta apel yang terdiri dari Anggota Polri dan PNS jajaran Polresta Bogor Kota melaksanakan latihan kemampuan, Rabu pagi tadi para peserta apel melaksanakan latihan Beladiri Polri.
Latihan Beladiri Polri tersebut dipimpin oleh Kompol Agus dan Ipda Rochmadi, kedua anggota tersebut memang mempunyai kemampuan yang mumpuni untuk melatih.
“setiap hari rabu memang sudah terjadwal untuk melaksanakan latihan peningkatan dan kemampuan Personil jajaran Polresta Bogor Kota, baik latihan PBB maupun latihan Beladiri Polri yang hari ini dilaksanakan, latihan – latihan ini dilaksanakan setiap satu kali dalam seminggu, bertujuan agar para personil bisa mengingat kembali gerakan-gerakan yang telah diajarakan sebelumnya di lembaga pendidikan.” Ucap Kabag Sumda Kompol Syahroni Kuswandi,SH.
Sementara itu menurut Kompol Agus salah satu instruktrur beladiri “Latihan Beladiri Polri kali ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan para personil dalam melatih dan mengasah kemampuan, selain itu juga bisa untuk menjaga diri para personil dalam melaksanakan tugas sehingga terhindar dari hal-hal yang tidak di inginkan.”(jie)
Info Terkait
Polresta Bogor Kota Laksanakan Gelar Apel Pasukan Ops Keselamatan Lodaya 2025 untuk Tingkatkan Keamanan Lalu Lintas
Bogor Kota – Polresta Bogor Kota Polda Jabar menggelar Apel Gelar Pasukan dalam rangka Operasi Keselamatan Lodaya 2025, yang dilaksanakan...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Pondok Pesantren Al-Baron, Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Bogor Kota - Polresta Bogor Kota Polda Jabar, melaksanakan kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar dilaksanakan di Kebun milik...
Kasus Pembunuhan Berhasil diungkap Polresta Bogor Kota Kurang dari 24 Jam
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus tindak pidana pembunuhan di...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Upacara Pemberian Penghargaan kepada Anggota Berprestasi
Bogor Kota - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Pol Eko Prasetyo kembali menunjukkan apresiasi tinggi terhadap kinerja anggotanya yang...
Jumat Berkah Polresta Bogor Kota: Personel Bagikan Makanan Gratis kepada Jamaah Sholat Jumat
BOGOR KOTA - Polresta Bogor Kota kembali menggelar kegiatan sosial "Jumat Berkah" pada Jumat, 17 Januari 2025, dengan membagikan makanan...
200.000 Ribu Jiwa Warga Jabotabek Berhasil Diselamatkan Polresta Bogor Kota
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus penyalahgunaan Narkotika di Mako...