Polresta Bogor Kota-Rabu 19/12/2018 Pukul 10.30 Wib, Polsek Bogor Barat, Bhabinkamtibmas Kelurahan Menteng Aiptu Nurdin beserta 4 anggota polsek bogor barat melaksanakan giat KTR ( Kawasan Tertib Merokok ) bersama Sat Pol PP Kota Bogor, Perwakilan Dishub Kota Bogor, Perwakilan Kecamatan Bogor Barat, Kasi Pem Kelurahan Menteng dan Babinsa Kelurahan Mentang, Kegiatan di awali dengan apel gabungan di lapangan ruko samping Indomart Rw 01 Jl.Dr.Semeru Kel.Menteng dilanjutkan untuk sidak penertiban kawasan merokok ke RSUD Kota Bogor dan RS.Marzoeki Mahdi, tindakan ini dilakukan tentunya agar mengingatkan dan menindak pegawai terutama yang berdinas di lingkungan rumah sakit tidak merokok sembarangan tempat dan membuang nya di mana saja serta asap rokoknya tidak terhirup oleh orang yang tidak merokok dengan dilakukannya kegiatan ini semata-mata untuk efek jera untuk para perokok agar tidak merokok disembarang tempat dan dapat menghormati orang yang tidak merokok.
Info Terkait
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Pondok Pesantren Al-Baron, Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Bogor Kota - Polresta Bogor Kota Polda Jabar, melaksanakan kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar dilaksanakan di Kebun milik...
Kasus Pembunuhan Berhasil diungkap Polresta Bogor Kota Kurang dari 24 Jam
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus tindak pidana pembunuhan di...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Upacara Pemberian Penghargaan kepada Anggota Berprestasi
Bogor Kota - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Pol Eko Prasetyo kembali menunjukkan apresiasi tinggi terhadap kinerja anggotanya yang...
Jumat Berkah Polresta Bogor Kota: Personel Bagikan Makanan Gratis kepada Jamaah Sholat Jumat
BOGOR KOTA - Polresta Bogor Kota kembali menggelar kegiatan sosial "Jumat Berkah" pada Jumat, 17 Januari 2025, dengan membagikan makanan...
200.000 Ribu Jiwa Warga Jabotabek Berhasil Diselamatkan Polresta Bogor Kota
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus penyalahgunaan Narkotika di Mako...
Waka Polresta Bogor Kota Pimpin Syukuran HUT Satpam Ke -44
BOGOR KOTA - Waka Polresta Bogor Kota Kombes Guntur M Tariq pimpin langsung syukuran HUT Satpam ke-44 tingkat Kota Bogor...