Polres Bogor Kota – Hari Kamis (24/3) jam 07.30 Bhabinkamtibmas Kel.Sukadamai Aiptu Dedi Wahyu menghadiri upacara pembukaan FLS2N ( Festival Lomba Seni Siswa Nasional ) tahun 2016 yang dipusatkan di SDN Sukadamai 3
Kegiatan festival ini diikuti oleh 40 SD Negeri dan Swasta se Kec.Tanah Sareal, yang memperlombakan 18 cabang perlombaan, dan jumlah peserta 800 siswa, kegiatan festival ini direncanakan akan dilaksabakan 2 (dua) hari Kamis dan Sabtu tgl 24-26 maret 2016.
Aiptu Dedi Wahyu selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan setempat, memberikan arahan kepada seluruh siswa disela-sela kegiatan, agar senantiasa menjunjung tinggi sportifitas karena perlombaan ini diselenggarakan guna memupuk jiwa dan semangat kompetisi yang sehat dan sportif bagi anak-anak sejak dini. (umar)
Info Terkait
Polresta Bogor Kota Laksanakan Gelar Apel Pasukan Ops Keselamatan Lodaya 2025 untuk Tingkatkan Keamanan Lalu Lintas
Bogor Kota – Polresta Bogor Kota Polda Jabar menggelar Apel Gelar Pasukan dalam rangka Operasi Keselamatan Lodaya 2025, yang dilaksanakan...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Pondok Pesantren Al-Baron, Dukung Ketahanan Pangan Nasional
Bogor Kota - Polresta Bogor Kota Polda Jabar, melaksanakan kegiatan Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar dilaksanakan di Kebun milik...
Kasus Pembunuhan Berhasil diungkap Polresta Bogor Kota Kurang dari 24 Jam
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar, Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus tindak pidana pembunuhan di...
Kapolresta Bogor Kota Pimpin Upacara Pemberian Penghargaan kepada Anggota Berprestasi
Bogor Kota - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Pol Eko Prasetyo kembali menunjukkan apresiasi tinggi terhadap kinerja anggotanya yang...
Jumat Berkah Polresta Bogor Kota: Personel Bagikan Makanan Gratis kepada Jamaah Sholat Jumat
BOGOR KOTA - Polresta Bogor Kota kembali menggelar kegiatan sosial "Jumat Berkah" pada Jumat, 17 Januari 2025, dengan membagikan makanan...
200.000 Ribu Jiwa Warga Jabotabek Berhasil Diselamatkan Polresta Bogor Kota
BOGOR KOTA - Kapolresta Bogor Kota Polda Jabar Kombes Eko Prasetyo menggelar press conference ungkap kasus penyalahgunaan Narkotika di Mako...