Di Sela-sela pelaksanaan Upacara Hut Bhayangkara ke 70 Tahun 2016, Kapolres Bogor Kota juga melantik 3 (tiga) Orang Perwiranya naik Pangkat yang sebelumnya berpangkat Iptu setingkat lebih tinggi menjadi AKP.
Ketiga orang perwira itu adalah AKP Soeripto, AKP Sumadi dan AKP Mukri, ketiganya bertugas diPolres Bogor Kota dalam kesempatan itu AKBP Andi mengatakan “ Dengan kenaikan pangkat ini maka akan membuat personil menjadi lebih baik dan disiplin dalam bertugas dari hari yang sebelumnya.
Walaupun dalam keadaan masih Bulan suci Ramadhan dan sebagian anggota yang beragama muslim masih melaksanakan Puasa namun mereka masih tetap bersemangat untuk melaksanakan Upacara Hut Bhayangka ke-70 Tahun 2016, dengan terik matahari yang sangat panas, upacara tetap berjalan dengan khitmat dan lancar.
Info Terkait
Bhabinkamtibmas Pasir Kuda Bersinergi Dengan Pemda Dampingi Posyandu Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Kepada Balita dan Lansia
KOTA BOGOR - Bhabinkamtibmas Pasir Kuda Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama staf kelurahan dampingi Posyandu dalam...
Upaya Pertahankan Harkamtibmas Yang Aman dan Nyaman, Polsek Bogor Barat Giatkan Patroli
KOTA BOGOR - Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar laksanakan patroli pada jam dan titik rawan dalam upaya...
Polsek Bogor Barat Kembali Gelar Operasi Pekat dan Berhasil Amankan Miras Berbagai Merek
KOTA BOGOR - Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar lakukan Operasi Pekat dan berhasil mengamankan sejumlah botol minuman...
Satlantas Polresta Bogor Kota Sosialisasikan Operasi Keselamatan Lodaya 2025
Bogor Kota – Satlantas Polresta Bogor Kota Polda Jabar, menggelar sosialisasi terkait pelaksanaan Operasi Keselamatan Lodaya 2025, sebagai upaya untuk...
Berikan Pelayanan Prima Pada Pengguna Jalan, Polsek Bogor Barat Sebar Anggota
KOTA BOGOR - Anggota Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar laksanakan kegiatan pelayanan prima kepada pengguna jalan dengan...
Hilangkan Kesempatan Bagi Pelaku Kejahatan Dalam Menjalankan Aksinya, Polsek Bogor Barat Giatkan Patroli
KOTA BOGOR - Unit Sabhara Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar lakukan patroli pada jam dan lokasi rawan...