Polresta Bogor Kota Gencar Berantas Peredaran Miras untuk Wujudkan Kota Bogor Aman dan Kondusif
Kota Bogor – Polresta Bogor Kota terus menggencarkan upaya pemberantasan peredaran minuman keras di wilayah Kota Bogor. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen kepolisian dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman, nyaman, dan kondusif bagi masyarakat....

