Polresta Bogor Kota

Sabtu 19 Januari 2019 Satlantas Polresta Bogor Kota melaksanakan kegiatan Penyuluhan MILLENNIAL ROAD SAFETY RIDING FESTIVAL (MRSF) Komunitas Motor Honda PCX Indonesia chapter Bogor di Hotel Papaho Warung Jambu Kota Bogor.

PELAKSANA
1.) Kasubnit 1 Dikyasa Ipda M. Abubakar Sidin
2.) Kasubnit 2 Dikyasa Ipda Ziska Oktania, S.Tr.K
3.) Bripka Alex Dani I
4.) Brigadir Ari Mustofa
5) Bripda Julia Tita
Peserta : Kurang lebih 40 anggota Komunitas Motor PCX dari wilayah Jabotabek .
KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN
1.) Memberikan pesan Kamtibmas serta pesan keselamatan kepada anggota Komunitas Untuk diberikan himbauan berupa :
a. Tidak menggunakan Handphone saat berkendara ;
b. Tidak berkumpul melaksanakan kegiatan negatif;
c. Selain itu memberikan pesan-pesan etika berlalu lintas saat dijalan raya
d. Mendukung Program milennilal road safety Festival;
e. Berjalan kaki di trotoar dan sebelah kiri;
2.) Mengajak kepada semua pihak terutama anggota Komunitas Motor Honda PCX Indonesia untuk terlibat aktif dalam mengglorofokasiukan kegiatan Millenial Road safety sebagai upaya menyebarkan virus-virus keselamatan di jalan raya.
3) pelaksanaan Praktek safety riding di lapangan dengan memberikan contoh mengemudi Roda 2 yang baik di jalan raya.
*IV. HASIL YANG DICAPAI*
Pelaksanaan kegiatan berlangsung lancar dan anggota Komunitas sepeda Motor PCX Indonesia paham dan turut serta aktif dalam peran pelaksanaan kegiatan Millennial Road Safety Festival (MRSF) di wilayah Kota Bogor.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *